Pantai Gragalan
oleh para pemancing di sebut Pantai Geben
nama Geben di ambil dari nama pohon yang ada di Pantai Geben
dan tempat pancing tebing (rockfishing ) Pathukan Geben
Orang pinggiran / warga pesisir menyebut Pantai Gragalan
Gragalan, gragal (bahasa jawa) yang berarti batu terpisah dengan jumlah banyak.
Orang pinggiran / warga pesisir tidak tahu nama Geben karena pantai ini sering disebut Pantai Geben oleh para pemancing.
dan sebaliknya
para pemancing tidak tahu nama Gragalan
PANTAI GRAGALAN / PANTAI GEBEN
lokasi : Desa Bandungrejo Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang, Jawa Timur
route : Malang, Kepanjen, Pagak, Sumbermanjing Kulon, Desa Tulungrejo, Pantai Kondang Iwak ke timur
map : http://wikimapia.org/35040597/Pantai-Gragalan
page : https://www.facebook.com/pantaigragalan/
map : http://wikimapia.org/32671104/Pantai-Geben
page : https://www.facebook.com/pantaigeben/
akses melalui Pantai Kondang Iwak
letak di barat Pantai Tunggul Mbubuk dan timur Pantai Pring Jowo
TOURS & ECOTOURS PACKAGES